UNA Gelar Sosialisasi SAPTO 2.0: Dorong Peningkatan Mutu Perguruan Tinggi Melalui Sistem Akreditasi Terintegrasi
KISARAN-Universitas Asahan (UNA) kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan mutu pendidikan tinggi melalui pelaksanaan Sosialisasi SAPTO 2.0 dengan tema “Implementasi Sistem Akreditasi Daring yang Terintegrasi” pada Senin, 15 Juli 2025, bertempat di Gedung Zulfirman Siregar, Kampus UNA. Acara ini menghadirkan narasumber nasional sekaligus tokoh penting di dunia pendidikan tinggi, Prof. H. Johni Najwan, S.H., M.H., Ph.D — […]








