Zainal Arifin Siagian Resmi Nahkodai Ikatan Alumni UNA Periode 2025–2029, Diharapkan Jadi Mitra Strategis Pembangunan Daerah
KISARAN-Zainal Arifin Siagian resmi dilantik sebagai Ketua Ikatan Alumni Universitas Asahan (Iluni UNA) periode 2025–2029. Pelantikan ini didasarkan pada Surat Keputusan Rektor Universitas Asahan (UNA) Nomor 002.4/39/KPTS-UNA/II/2025, dan digelar di Gedung Zulfirman Siregar-Kampus setempat pada Senin, 19 Mei 2025. Acara pelantikan tersebut turut dihadiri jajaran pejabat penting daerah, antara lain Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin […]








